BERIKUT ADALAH CONTOH RPP PENJAS/PJOK MINAT HUBUNGI 085768843833
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan
Pendidikan :
Kelas/Semester : III/1
Tema/Sub
Tema : Perkembangbiakan Hewan dan Tumbuhan / Perkembangbiakan dan Daur
Hidup Hewan
Waktu :
1 x Pertemuan (5 x 35 menit)
Pembelajaran : 1
A. Kompetensi Inti
1.
Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2.
Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun,
peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan
tetangga.
3.
Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di
rumah dan di sekolah.
4.
Menyajikan
pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam karya
yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
B. Kompetensai Dasar dan Indikator
PJOK
Kompetensi Dasar
1.1 Menghargai tubuh dengan seluruh perangkat gerak dan kemampuannya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Berperilaku sportif dalam bermain.
2.2 Bertanggung
jawab terhadap keselamatan diri
sendiri, orang lain, dan lingkungan
sekitar, serta dalam peng gunaan
sarana dan prasarana pembelajaran.
2.4 Menunjukkan kemauan bekerjasama dalam melakukan berbagai aktivitas fisik dalam bentuk permainan.
2.6 Disiplin selama melakukan berbagai aktivitas fisik.
2.7 Menerima kekalahan dan kemenangan dalam permainan.
3.5 Mengetahui konsep kombinasi berbagai pola gerak dasar dominan statis (bertumpu dengan tangan dan lengan depan/belakang/samping, bergantung, sikap kapal terbang, dan berdiri.
4.5 Mempraktikkan pola gerak dasar dominan statis (bertumpu dengan tangan dan lengan depan/belakang/samping,
bergantung, sikap kapal terbang, dan
berdiri dengan salah satu kaki),
serta pola gerak dominan dinamis
(menolak, mengayun, melayang di
udara, berputar, dan mendarat).
Indikator
- Mengidentifikasi gerak nonlokomotor yang ada pada permainan menirukan gerak hewan
- Mempraktikkan gerak nonlokomotor dalam sebuah permainan menirukan gerak hewan.
C. Tujuan Pembelajaran
- Dengan mengamati gambar, siswa dapat mengidentifikasi gerak nonlokomotor yang ada pada permainan menirukan gerak hewan dengan benar.
- Dengan mengamati contoh, siswa dapat mempraktikkan gerak nonlokomotor dalam sebuah permainan menirukan gerak hewan dengan benar.
D. Materi Pembelajaran
1.
Gerak nonlokomotor dalam permainan menirukan gerak hewan.
E. Metode dan Pendekatan Pembelajaran
v
Metode :
Ceramah,
diskusi dan tanya jawab
v
Pendekatan :
Scientific (mengamati, menanya, mengumpulkan informasi/ eksperimen, mengasosiasi /
menalar dan mengkomunikasi-kan)
v
Model
Pembelajaran : Discovery Learning (DL)
F. Media, Alat dan Sumber Pelajaran
- Gambar yang menunjukkan kebisaan kucing.
- Gambar induk dan anak hewan yang memiliki kemiripan bentuk dan rupa sejak lahir.
- Gambar induk dan anak hewan yang memiliki perbedaan bentuk dan rupa sejak lahir.
- Matras atau alas untuk melakukan kegiatan olahraga.
- Buku teks.
G. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan
|
Deskripsi Kegiatan
|
Alokasi Waktu
|
Pendahuluan
|
1.
Guru mengucapkan salam dan menyapa siswa.
2.
Membuka pelajaran dengan mengingatkan kembali pembelajaran pada pertemuan
sebelumnya tentang
perkembangbiakan.
|
15 menit
|
Kegiatan Inti
|
1. Siswa
melakukan pemanasan sebelum melakukan aktivitas.
2. Siswa
mengamati gambar dan mengidentifikasi gerakan
kucing.
3. Perwakilan
siswa memperagakan gerak yang akan di
pelajari. Siswa pertama-tama tidur terlentang.
4. Lalu,
siswa mengangkat kakinya satu persatu.
5. Siswa
menahan kakinya untuk beberapa saat. Setelah
itu, siswa mengangakat tangannya ke atas dan
menahannya. Setelah kedua kaki terangkat, lalu
taruh bola di atas kedua tangan atau kedua kaki. Teman-teman yang lain menghitung untuk mengetahui berapa lama siswa dapat
melakukan gerakan tersebut.
6. Seluruh
siswa mencoba melakukan gerakan tersebut secara
berkelompok.
7. Siswa
saling mengamati dan membandingkan kemampuan
dalam melakukan kegiatan tersebut.
8. Setelah
selesai, siswa diminta untuk melakukan pendinginan,
dapat dengan cara duduk sambil meluruskan
kaki atau mengatur pernafasan sampai badan
kembali terasa rileks.
9. Kegiatan
diakhiri dengan berdiskusi tentang pengalaman
melakukan aktivitas fisik tersebut. Lalu,
menyampaikan hal lain yang ingin mereka ketahui
tentang gerak kucing atau hewan lainnya yang
dapat ditiru untuk dijadikan latihan fisik dalam bentuk permainan.
|
145 menit
|
Kegiatan Penutup
|
1. Kegiatan
pembelajaran diakhiri dengan menyimpulkan hak dan kewajiban yang harus dilakukan sebagai anggota keluarga.
Contohnya adalah kewajiban merawat hewan yang
ada di rumah.
2. Pembelajaran
ditutup dengan mengucapkan salam.
|
15
menit
|
H. Penilaian Pembelajaran
1.
Sikap
No
|
Nama Siswa
|
Perubahan Tingkah Laku
|
|||||||||||
Santun
|
Peduli
|
Tanggung Jawab
|
|||||||||||
K
|
C
|
B
|
SB
|
K
|
C
|
B
|
SB
|
K
|
C
|
B
|
SB
|
||
1.
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
2.
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
3.
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
4.
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
2.
Keterampilan
a. Rubrik Melakukan Aktivitas untuk Melatih
Kekuatan Otot Lengan dan Kaki
No
|
Kriteria
|
Sangat Baik
|
Baik
|
Cukup
|
Kurang
|
4
|
3
|
2
|
1
|
||
1.
|
Kekuatan.
|
Mampu bertahan
lebih dari 30
hitungan (30
detik).
|
Mampu bertahan
lebih dari 15-20
hitungan (15-20
detik).
|
Mampu bertahan
10 hitungan (10 detik).
|
Belum mampu
mengankat kaki dan bertahan.
|
2.
|
Kebenaran
gerakan.
|
Gerakan kaki dan
tangan sesuai
contoh.
|
Hanya gerakan
kaki atau tangan
yang sesuai
contoh.
|
Dapat melakukan
namun gerakan
tidak sesuai
contoh.
|
Belum mampu
melakukan
gerakan yang
dicontohkan.
|
Catatan:
·
Refleksi
* Hal-hal yang
perlu menjadi perhatian
………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………..
* Siswa yang
perlu mendapat perhatian khusus
………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………..
* Hal-hal yang
menjadi catatan keberhasilan
………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………..
* Hal-hal yang harus diperbaiki dan ditingkatkan
………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………..
·
Remedial
Memberikan remedial bagi siswa yang belum mencapai kompetensi yang
ditetapkan.
·
Pengayaan
Memberikan kegiatan-kegiatan pengayaan bagi siswa yang melebihi target
pencapaian kompetensi.
Mengetahui
Kepala Sekolah,
…………………………
NIP. ………………………..
|
……………., 2015
Guru Kelas ,
…………………………
NIP. ………………………..
|
makasih
ReplyDeletemf ms.... izin kopas ya,,, tq
ReplyDeleteverry good, thanks for all
ReplyDeleteSEMOGA YANG BERBAGI PERANGKAT IN ANDA MENJADI ORANG SUKSES
ReplyDelete